Ciptakan Keharmonisan Babinsa Koramil 04/Beutong Laksanakan Komsos dengan Warga Desa Binaan

Jumat, 5 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Jalin keharmonisan dan keakraban, Babinsa Koramil 04/Beutong Kodim 0116/Nagan Raya Koptu Susanto melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga binaannya bertempat di Desa PAnte Ara Kecamatan Beutong Kabupaten Nagan Raya, Jum’at (05/08/2022).

Babinsa Koptu Susanto mengatakan, ini kegiatan rutin aparat kewilayahan, guna meningkatkan hubungan baik antara Aparat Teritorial dengan warganya.

Targetnya selain untuk menjalin hubungan emosional dan keakraban semakin baik, juga yang tidak kalah penting ialah terciptanya Kemanunggalan TNI/RAKYAT agar lebih solid dan kompak selalu” tandas Koptu Susanto.

“Komsos merupakan sarana yang tepat untuk mengetahui Bangsit yang berada di wilayah binaan.

Dengan komsos juga para Babinsa dapat mengetahui aspirasi maupun keluhan-keluhan masyarakat secara Iangsung, sehingga apabila terjadi situasi maupun kejadian yang tidak diinginkan dapat diantisipasi secara cepat dan cermat,” ujar Koptu Susanto.

“Lebih lanjut Koptu Susanto mengatakan Sebagai ujung tombak dan Garda terdepan di lingkungan TNI AD, seorang Babinsa harus menguasai wilayah baik itu Demografi, Geografi dan Kondisi Sosial masyarakat.

Menurutnya, dengan penguasaan wilayah yang baik, akan memudahkan seorang Babinsa dalam melaksanakan tugas di wilayah binaannya,” tutup Koptu Susanto. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terbaru