Ciptakan Kamtibmas, Begini Komsos Babinsa Lamuru Di Wilayah Binaannya

Minggu, 16 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Serda Sandy melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dalam rangka menciptakan suasana Kamtibmas di wilayah Desa Polewali, Kec. Tellu Limpoe, Kab. Bone. Minggu (16/02/25).

Dengan Metode komsos ini merupakan Sarana yang efektif untuk memelihara dan meningkatkan kebersamaan serta tempat untuk menjalin tali silaturrahmi sehingga akan tercipta suasana yang akrab penuh kekeluargaan dengan seluruh komponen masyarakat diwilayah Binaan.

Pada komsosnya kali ini Serda Sandy menghimbau warga agar turut berpartisipasi dalam hal menjaga keamanan di lingkungan masing-masing terutama pada malam hari, juga agar selalu waspada terhadap bencana alam dimusim penghujan sekarang ini.

“Babinsa Serda Sandy mengatakan bahwa’ Melalui giat komsos ini kami bisa dengan cepat menyampaikan Informasi ataupun himbauan serta mengetahui berbagai permasalahan yang ada dimasyarakat sehingga bisa dengan cepat mencari solusi atau jalan keluarnya.

“Kami juga meminta kepada masyarakat untuk selalu waspada terkait maslah keamanan, jangan muda terpancing dengan informasi yang tidak benar dan apabila ada hal-hal yang mencurigakan segera dilaporkan guna mencegah kejadian-kejadian yang tidak diinginkan,” ucapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terbaru