Bersama warga, Babinsa gotong-royong bangun Pos Kamling

Senin, 9 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Guna memberikan rasa aman dan nyaman serta menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Massulowalie Sertu Mustaming melaksanakan gotong-royong bersama masyarakat dalam pembuatan Poskamling di Desa Massulowalie Kecamatan Mattiro Sompe Kabupaten Pinrang, (09/01/2023).

Babinsa Sertu Mustaming menyampaikan bahwa pos Kamling yang di bangun tersebut bertujuan untuk lebih meningkatkan keamanan di lingkungan sekitar.

“Disamping itu karya bhakti pembuatan Pos Kamling ini, merupakan wujud kepedulian dan kedekatan antara TNI dan Rakyat dalam rangka menciptakan Kamtibmas di wilayahnya,” kata Babinsa.

Labih lanjut Babinsa menyampaikan bahwa dengan adanya Pos Kamling ini diharapkan warga lebih semangat dan antusias dalam menjalin kerjasama dalam menjaga kemanan dan ketertiban masyarakat.

“Pos Kamling itu, selain untuk tempat utama menjaga keamanan lingkungan dan mengantisipasi bahaya yang akan datang, juga sebagai pusat informasi Desa”, terang Babinsa.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga mengajak warga desa binaannya untuk bersama-sama ikut mengerahkan tenaganya membangun Pos Kamling agar lebih ringan dan cepat selesai serta dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dengan maksimal. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani
Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan
Serap Aspirasi Warga, Babinsa Koramil 06/Awangpone Gelar Komsos Di Desa Carebbu
Wujudkan Kamtibmas Aman, Jajaran Babinsa Kodim 1407/Bone Siaga Di Wilayah Binaan
Dukung Kesejahteraan Petani, Babinsa Koramil 21/Palakka Turun Langsung Benahi Akses Jalan

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Senin, 12 Januari 2026 - 08:45 WIB

Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras

Senin, 12 Januari 2026 - 07:55 WIB

Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone

Senin, 12 Januari 2026 - 07:38 WIB

Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Minggu, 11 Januari 2026 - 00:00 WIB

Wujud Keakraban, Babinsa Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Komsos Dengan Warga Binaan

Berita Terbaru