Beri Motivasi Murid SD, Babinsa 14/Libureng Berkunjung Ke Sekolah

Kamis, 27 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Guna memberikan motivasi dan semangat bagi generasi muda, Serda Basri Kole Babinsa Koramil 14/Libureng Kodim 1407/Bone kunjungi SD Inpres 5/81 Desa Baringeng, Kec. Libureng, Kab. Bone. Kamis (27/06/24).

Dalam kesempatannya, Babinsa Serda Basri Kole selain memberikan semangat dan motivasi kepada murid agar bersungguh-sungguh didalam menutut ilmu sebagai bekal masa depan.

Babinsa juga menyampaikan kepada para guru SD Inpres 5/81 Baringeng agar senantiasa menjaga ketertiban dan kebersihan sekolah guna proses belajar mengajar nyaman dan aman.

Pihak sekolah berterimakasih kepada Babinsa Desa Baringeng, yang telah menyempatkan waktunya untuk berkunjung ke sekolah mereka dalam memberikan segala masukan – masukan yang sifatnya membangun dan memberikan motivasi kepada murid, sehingga mereka lebih semangat dalam belajar disekolah. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tak Sekadar Bangunan, Renovasi Tempat Wudhu Jadi Wujud Kepedulian Dandim Bone
Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar
Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu
Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan
Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 08:59 WIB

Tak Sekadar Bangunan, Renovasi Tempat Wudhu Jadi Wujud Kepedulian Dandim Bone

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:18 WIB

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin

Berita Terbaru