Berbagi Berkah Dibulan Suci Ramadhan, Kodim1405/Parepare Menyalurkan Zakat Fitrah Secara Langsung

Sabtu, 29 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KODIM 1405/PAREPARE – Dalam rangka perayaan Idulfitri 1446 H, Kodim 1405/Parepare melaksanakan kegiatan penyerahan zakat fitrah secara simbolis kepada masyarakat yang berhak menerima, sebagai bentuk kepedulian dan pembersihan diri dari segala kekurangan selama Ramadhan. Kegiatan ini berlangsung di Makodim 1405/Parepare, Jl. Jenderal Ahmad Yani Km-4, Kelurahan Lapadde, Kecamatan Ujung, Kota Parepare. Sabtu (29/03/2025)

Dalam kesempatan ini, penyerahan zakat fitrah diwakili oleh Pasipers Kodim 1405/Parepare, Lettu (K) Cba Nurhaena kepada para penerima yang berasal dari empat kecamatan di Kota Parepare. Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Pelda Sapiruddin (Batih Niksan Intel Kodim 1405/Parepare), Sertu Sari Rahma (Ba Pers), Mardan (PNS Kodim)

Kegiatan pembagian zakat fitrah adalah salah satu kegiatan ibadah yang wajib dilaksanakan bagi umat muslim sebelum hari raya Idul Fitri. Selain untuk mensucikan diri, zakat atau sedekah juga diartikan sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama.

Pasi pers Kodim 1405/Parepare mengatakan penyaluran zakat fitrah ini sebagai bentuk sinergi antara TNI dan masyarakat, diharapkan kegiatan serupa dapat terus dilakukan dengan koordinasi yang baik antara Forkopimda, pemerintah daerah, dan instansi terkait. Evaluasi dan peningkatan sistem distribusi zakat juga menjadi perhatian agar bantuan benar-benar tepat sasaran serta memberikan manfaat yang maksimal bagi warga yang membutuhkan.

“Melalui penyaluran zakat ini, kami berharap dapat memberikan manfaat dan meringankan beban saudara-saudara kita yang kurang beruntung,” harap Pasi pers

Dengan semangat kebersamaan dan kepedulian, diharapkan Kota Parepare semakin maju dan sejahtera, serta nilai-nilai kemanusiaan terus terjaga dalam kehidupan bermasyarakat.

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Berita Terbaru