Babinsa Tanete Riattang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Bahaya Kebakaran Di Kantor Kel. Cellu

Jumat, 10 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serda Edi .S Anggota Koramil 1407-07/Tanete Riattang berpartisipasi dalam kegiatan sosialisasi dan simulasi bahaya kebakaran kepada relawan tanggap bencana Kelurahan Cellu, Kec. Tanete Riattang Timur, Kab. Bone. Jumat (10/06/2022).

Bertempat di halaman Kantor kelurahan cellu kegiatan pelatihan ini dihadiri oleh, dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Camat Tanete Riattang timur Beserta jajaran.

Serda Edi.s. mengatakan, bahwa kegiatan pelatihan ini sebagai pengetahuan bagaimana pencegahan awal mengatasi bahaya kebakaran dengan cara menggunakan alat pemadam api Ringan (dry chemical powder).

“Sosialisasi dan simulasi bahaya kebakaran dapat menambah pengetahuan peserta, diharapkan tim relawan dapat menerapkan cara mengatasi kebakaran ringan sebagai pencegahan awal meluasnya api. Saling peduli dan menjaga keamanan lingkungan.

Lebih lanjut Babinsa menambahkan, bahwa kegiatan ini diharapkan dapat memberikan manfaat kepada tim relawan tentang cara mengatasi kebakaran yang masih kecil.(*)

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru