BONE – Babinsa koramil 1407-07/Tanete Riattang Serda Sainuddin bersama Babinsa lainnya berikan pengarahan dan bimbingan kepada para pendaftar calon anggota TNI AD di Kantor koramil 07/Tanete Riattang. Senin (08/08/2022).
Sebagai seorang babinsa,selain bertugas untuk menjaga dan mengamankan ketertiban di wilayah binaan jg sebagai pembina dan pembimbing bagi para calon pendaftar masuk jd anggota TNI di wilayah binaan.
Para pendaftar untuk menjadi anggota TNI ini diberikan pengetahuan dan persyaratan yg harus di siapkan apabila mau mendaftar menjadi seorang TNI,inilah tugas babinsa untuk memberikan arahan agar memudahkan para adik2 untuk mengikuti tes masuk menjadi anggota TNI.
Menjadi seorang anggota TNI itu tidak mudah,kita harus memiliki fisik dan mental yg kuat dan juga kesehatan yg baik,masuk jd anggota TNI itu Gratis tidak dipungut biaya,kalian cukup belajar dan berlatih dan menjaga kesehatan saja,ujar serda Sainuddin Salah satu Babinsa yg ada di koramil 1407-07/Tanete Riattang.(*)












