Babinsa Simpang Tiga Batu Petani Cabut Bibit Padi Siap Tanam

Kamis, 2 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pidie – Babinsa Koramil 07/Simpang Tiga Kodim 0102/Pidie Serda Indra Zahri membantu mencabut benih bibit padi yang sudah siap tanam milik warga petani binaanya bertempat di desa Kulam Baro kabupaten Pidie.Kamis (02/03/2023).

Disela kegiatan tersebu Serka Indra Zahri mengatakan” bibit padi tersebut sempat gagal tumbuh akibat terendam banjir di bulan yang lalu dan saat ini bibit padi petani Alhamdulillah tumbuh dengan bagus dan sudah bisa di cabut.
Benih bibit padi ini dincabut untuk selanjutnya di tanam di lahan sawah yang sudah siap tanam.

“Kami berharap bahwa di bulan maret sampai dengan april nanti lahan sawah warga sudah habis tertanam seluruhnya, sehingga masa panen tepat sesuai yang diharapkan dan saat panen nanti hasilnya memuaskan,agar petani semakin sejahtera serta program swasembada pangan dapat terwujud sebagaimana fungsi Pembinaan Teritoria di wilayah” ujar Babinsa

Dengan kinerja Babinsa dan para petani yang terus berusaha mengembangkan sektor pertanian yang sangat baik sehingga kedepannya masyarakat betul-betul sejahtera dan setiap program dapat terus berjalan sesuai yang di harapkan.

Pemilik lahan sawah Ibu Marhamah merasa senang dan terbantu dengan kehadiran bapak Babinsa kali ini yang ikut membantu dan memberikan pendampingan kepada petani.

Mudah-mudahan kegiatan seperti ini dapat terus berlanjut sehingga masyarakat khususnya petani Pidie ini dapat maju dan sejahtera.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru