Babinsa Pantau langsung keaman dan kebersihan Pasar

Minggu, 23 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasar Sentral Pinrang memiliki peranan penting dalam keberlangsungan roda ekonomi di Kabupaten Pinrang. Hal ini menjadikan pemerintah Kabupaten Pinrang perlu secara serius melihat keberadaan pasar Sentral . Perlu ada langkah serius untuk mengembangkan Pasar sentral. Salah satunya dimulai dari pemberdayaan pedagang pasar serta Keamanan dan kerbersihan Pasar .

Babinsa Koramil 1404-04/Paleteang Peltu Ramli turun langsung memantau kondisi keamanan dan kebersihan pasar sentral, di kelurahan Penrang Kec.Watang Sawitto Kab. Pinrang (23/10/2022)

Dalam kegiatannya, Babinsa Peltu Ramli memantau langsung dengan berkeliling di seputaran pasar sentral dan berkomunikasi langsung dengan pedagang dan pengunjung pasar
‘keamanan dan ketertiban pasar harus kita jaga bersama, baik pedagang maupun pengunjung, mari sama-sama kita ciptakan keamanan dan kebersihan pasar kita ini” ujarnya

Menurutnya, dengan adanya kepedulian tentang keamanan dan kebersihan, kegiatan jual beli dapat berjalan aman, lancar dan tertib. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng
Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga
Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah
Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Komsos Di Desa Latonro : Langkah Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Jaga Harmonisasi Bersama Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Tunjukkan Kepedulian, Bantu Warga Pengerjaan Rumah

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Berita Terbaru