Babinsa Koramil Tonra Bersama Warga Desa Gareccing Rawat Tanaman Produktif

Jumat, 19 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serda Ansar Rajab Babinsa Koramil 1407-16/Tonra melaksanakan pendampingan program pemberdayaan tanaman produktif bibit pohon nangka bersama warga binaan di lahan pembibitan Desa Gareccing, Kec. Tonra, Kab. Bone.

Dijelaskannya, Perkembangan tanaman saat ini baru dalam proses perawatan dan pembersihan di sekitar tanaman bersama warga binaan di sekitar lahan.

“Agar tidak ada gulma yang menganggu tumbuh kembang tanaman buah Nangka tersebut,” Jelasnya.

Pemeliharaan atau perawatan merupakan kunci utama dalam budidaya tanaman bibit pohon Nangka. Pemeliharan yang baik dan tepat akan menghasilkan tanaman yang berkualitas dan produktif.

“Pemeliharaan tanaman bibit pohon Nangka meliputi, penyiraman, penyiangan, pengendalian hama dan penyakit,” ujarnya.

“Sedangkan perawatan salah satunya yaitu dengan melakukan pembersihkan gulma rumput dan tanaman lain yang tidak dikehendaki yang tumbuh disekitar tanaman bibit pohon Nangka. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan
Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:18 WIB

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Berita Terbaru