Babinsa Koramil Dua Boccoe Pantau Langsung Pelatihan Paskibra Tingkat Kecamatan

Senin, 5 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Menjelang peringatan HUT RI ke 79, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Serda Maddi melatih Paskibra tingkat Kecamatan dari Perwakilan Sekolah Menengah Atas/Sederajat, bertempat di Kec. Dua Boccoe, Kab. Bone. Senin (05/08/24).

Danramil 1407-02/Dua Boccoe Kapten Arh Ruslan, mengatakan pelatihan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan, kekompakan, dan keterampilan anggota Paskibra dalam melaksanakan tugasnya dalam memeriahkan HUT RI tingkat Kecamatan Dua Boccoe. Pelatihan dilakukan selama dua minggu lebih dengan materi yang meliputi tata cara pengibaran bendera, gerakan pasukan, dan tata tertib di tempat upacara.

“Selain itu, Serda Maddi juga mengungkapkan bahwa pelatihan ini juga memberikan pengetahuan tentang sejarah dan makna peringatan HUT RI bagi bangsa Indonesia. Peserta pelatihan diharapkan dapat memahami pentingnya menjaga dan mempertahankan nilai-nilai kebangsaan serta menjadi generasi muda yang memiliki rasa cinta tanah air,” ujarnya.

Pelatihan Paskibra ini diharapkan dapat menghasilkan anggota Paskibra yang handal dan siap dalam melaksanakan tugasnya dalam upacara peringatan HUT RI Tingkat Kecamatan Dua Boccoe. Tidak hanya itu, pelatihan ini juga merupakan wujud nyata dari keterlibatan TNI AD dalam mendukung kegiatan-kegiatan positif di tingkat Kecamatan Dua Boccoe.

“Akhir dari pelatihan ini akan diadakan upacara pengibaran bendera merah putih oleh anggota Paskibra yang telah dilatih secara khusus. Acara peringatan HUT RI ke-79 di kecamatan diharapkan dapat berjalan dengan khidmat dan meriah sesuai dengan semangat kemerdekaan bangsa Indonesia,” Ujar Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD
Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa
Komitmen Tanpa Batas : Kodim 1407/Bone Intensifkan Pengawasan Keamanan Di Lingkungan Warga
Langkah Elegan Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng : Jadikan Olahraga Sebagai Jembatan Pemersatu Di Desa Teamusu
Aksi Memukau Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus Di Lapangan Hijau : Skor Ketat, Semangat Hebat!

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:18 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:32 WIB

Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:26 WIB

Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa

Berita Terbaru