Babinsa Koramil 20/Bontocani Kawal Jalannya Rapat RPJMDes Desa Langi

Senin, 7 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serda Baharuddin M, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani hadiri Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penetapan perubahan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) periode 2022-2029 di Desa Langi, Kec. Bontocani, Kab. Bone. Senin (07/10/24)

Keterlibatan Babinsa dalam acara ini diharapkan dapat memberikan kontribusi positif dan mendukung kelancaran proses musyawarah serta untuk mengetahui evaluasi dan perbaikan rencana pembangunan yang telah disusun sebelumnya.

Serda Baharuddin mengatakan, dirinya harus mengetahui tentang apa saja yang menjadi Program Pemerintah Desa, mengingat Tugas Pokoknya sebagai Bintara Pembina Desa juga mempunyai peran untuk mengawasi program pembangun pemerintah Desa yang menggunakan anggaran Dana Desa.

Selama kegiatan, berbagai isu dan usulan terkait perubahan RPJMDes dibahas secara mendalam. Masyarakat Desa Langi aktif memberikan masukan akan rencana pembangunan yang di prioritaskan.

“Saya berharap semua pihak yang hadir dapat memberikan masukan serta kontribusi terbaiknya agar RPJM yang dirumuskan benar-benar mencerminkan kebutuhan masyarakat dan mampu membawa desa kita ke arah yang lebih baik,” ucapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu
Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Senin, 26 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:25 WIB

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila

Berita Terbaru