Babinsa Koramil 1804-01/Kaimana latih siswa siswi SD N sisir baris berbaris

Kamis, 1 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAIMANA – Bertempat di Halaman Sekolah Dasar negeri sisir kp sisir 1 Distrik Kaimana Kabupaten Kaimana , Babinsa Koramil 1804-01/Kaimana Kodim 1804/Kaimana Serka Mathias Relebulan memberikan pelatihan baris berbaris kepada siswa-siswi Sekolah Dasar negeri sisir . kamis (01/09/22).

Pemberian pelatihan baris berbaris kepada siswa-siswi Sekolah Dasar negeri sisir tersebut bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang dasar baris berbaris sejak dini dengan harapan nantinya mereka dengan mudah bisa melaksanakan baris berbaris dengan baik dan benar.

“Pelatihan baris berbaris seperti ini sudah sering kami lakukan, dengan tujuan sejak dini para siswa-siswi Sekolah Dasar negeri sisir mengenal tata cara baris berbaris sehingga kedepannya bisa melakukan dengan baik dan benar”. ungkap Babinsa Serka Mathias Relebulan

“Sebanyak 20 orang siswa-siswi mengikuti kegiatan baris berbaris dengan semangat, sedangkan untuk materi baris berbaris kali ini meliputi sikap sempurna, lencang depan/kanan, sikap istirahat, jalan ditempat dan penghormatan yang dimulai pada pukul 08.00 s.d. 09.00 Wit”. terangnya.

Kepala Sekolah SD negeri sisir BPK Yohan Anggua mengucapkan terimakasih banyak kepada Babinsa Koramil 1804+01/Kaimana yang telah memberikan pelatihan baris berbaris kepada siswa-siswi Sekolah Dasar negeri sisir . “Terimakasih banyak kepada Babinsa Koramil Kaimana yang telah berkunjung ke sekolah kami dan memberikan pelatihan baris berbaris kepada para siswa-siswi”. ucap Anggua. (*)

Editor: A2W

Berita Terkait

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya
Cegah Banjir Sejak Dini, Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Normalisasi Saluran Air Di Bengo
Humanis Dan Dialogis, Babinsa Kodim 1407/Bone Sambangi Warga Saat Patroli Malam
Bantu Petani Panen Jagung, Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Ringankan Pekerjaan Warga Sangrangeng

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Senin, 19 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah

Minggu, 18 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terbaru