Babinsa Koramil 1425-04 Kelara Bantu Petani Tanam Bibit Kopi Arabika Rumbia

Rabu, 6 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JENEPONTO – Peran TNI khususnya para Babinsa dalam memberi kontribusi sebagai satuan teritorial terhadap sektor pertanian dan perkebunan tidak pernah berakhir seperti halnya upaya Babinsa dalam mendongkrak ekonomi warga binaannya.

Hal tersebut dilakukan oleh Babinsa Koramil 04 Kelara Kodim 1425 Jeneponto, membantu petani menaman bibit Kopi Arabika Rumbia , di Dusun Bonto Ti’no, Desa Loka, Kecamatan Rumbia, Kabupaten Jeneponto. Rabu, 06/03/2024.

Danramil 04 Kelara Lettu Inf Burhan menyampaikan, Kepedulian Babinsa dalam mendukung dan membantu masyarakat bersifat murni dan semata mata dilandasi oleh tugas Negara. Sebagai aparat kewilayahan, Babinsa selalu aktif dan ikut membantu para petani di wilayah binaan, dimana keberadaan Babinsa betul-betul bisa membantu kesulitan rakyat di sekelilingnya, kata Danramil.

Dijelaskan Danramil bahwa Kopi merupakan komoditas perkebunan yang memegang peranan penting, selain dapat meningkatkan nilai ekonomi masyarakat, tanaman kopi bisa memberikan manfaat untuk melindungi alam, dan dapat melestarikan hutan. Harapannya, apa yang dilakukan Babinsanya dapat membantu petani dalam meningkatkan dan mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat. Jelas Danramil.

Ditempat terpisah, Kepala Desa Loka, mengapresiasi kegiatan yang di lakukan oleh TNI dalam hal Babinsa. Menurutnya, kegiatan ini sangat membantu petani dalam menjaga kualitas dan produktivitas tanaman Kopi. “Kami sangat berterima kasih atas dukungan dan bantuan yang diberikan oleh Babinsa. Semoga TNI semakin sukses dan semakin di Cintai Rakyat.Ungkap Kades Loka.

(Pendim 1425/Jeneponto).

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru