Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Berikan Motivasi Semangat Belajar Kepada Siswa-Siswi SMP Negeri 1 Salomekko

Kamis, 11 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Serma Arifin melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan Siswa-Siswi SMP Negeri 1 Salomekko, Kelurahan Pancaitanah, Kecamatan Salomekko, Kabupaten Bone. Rabu Siang (10/09/2025).

Dalam kegiatan komsos tersebut Babinsa mengingatkan kepada siswa/i SMP Negeri 1 Salomekko agar selalu bersungguh-sungguh belajar dan selalu disiplin dalam menuntut ilmu demi menggapai cita-citanya agar berguna bagi bangsa dan negara.

“Sebagai Babinsa kami akan selalu membantu para guru untuk memberikan masukan dan motivasi kepada generasi muda khususnya siswa SMP agar tertanam dalam dirinya sejak dini untuk hidup disiplin dan rajin menuntut ilmu agar bisa menggapai cita-cita mereka sehingga bisa menjadi kebanggaan orang tua,” pungkas Babinsa.

“Kurangi penggunaan HP kecuali untuk belajar dan mencari ilmu di Google. Dan yang paling utama jangan ikut ikutan kegiatan yang negatif diluar sekolah,” tegas Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Berita Terbaru