Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Bantu Perangkat Desa Bersihkan Kantor Desa Bonepute

Kamis, 15 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dalam rangka menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan, Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Serda Addi Siswanto bersama Perangkat Desa melaksanakan kerja bakti di halaman Kantor Desa Bonepute, Kec. Tonra, Kab. Bone. Kamis (15/02/24)

Kegiatan kerja bakti ini bertujuan untuk memelihara pangkalan supaya kantor Desa terlihat rapi dan bersih serta juga indah, pembersihan tersebut menyasar halaman depan dan juga samping kiri-kanan kantor Desa.

Dengan adanya kegiatan ini selain untuk memelihara pangkalan juga untuk menanamkan rasa kekeluargaan bersama instansi Pemerintah Desa serta meningkatkan nilai gotong-royong untuk saling bantu-membantu antara Babinsa dengan perangkat Desa.

Babinsa Serda Addi Siswanto mengatakan dengan datangnya musim penghujan seperti sekarang ini akan banyak tanaman liar yang tumbuh serta sampah yang berserakan sehingga akan merusak pemandangan dan lingkungan.

Untuk itu pentingnya menjaga kebersihan,agar tetap rapi,bersih,indah dan enak dipandang serta memberikan kenyamanan dalam bekerja, kata Babinsa.

Sementara,Kepala Desa Bonepute merasa senang dan berterima kasih dengan kehadiran Babinsa yang telah hadir dan ikut melaksanakan karya Bakti di kantor desa.

Semoga dengan kerja bakti ini bisa memupuk rasa persaudaraan yang semakin kuat antara Babinsa bersama pemerintah desa dan tidak goyah walaupun mengalami perkembangan jaman, ujar Kades. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru