Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Komsos Bersama Warga Terkait Kamtibmas

Senin, 13 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Kopda Jamaluddin Babinsa Koramil 1407-14/Libureng melaksanakan Komsos dengan Perangkat Desa/Kepala Dusun terkait Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) bertempat di halaman kantor Desa Bune, Kec. Libureng, Kab. Bone. Senin (13/11/23).

Komsos yang dilaksanakan oleh Babinsa merupakan sarana dalam menjalin hubungan silaturahmi dengan perangkat desa dan warga masyarakat, sehingga dengan cepat dalam memperoleh informasi yang ada di daerah binaan.

Pada kesempatan komsos tersebut Babinsa menyampaikan kepada para kepala dusun setempat bahwa pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan desa.

“Mari kita sama-sama kita himbau seluruh masyarakat khususnya dilingkungan tanggung jawab kita masing-masing, agar menjaga keamanan dan ketertiban yang kita tempati dari tindakan-tindakan yang kurang baik agar bisa lebih tertib dan aman,” ucapnya.

Lebih lanjut Babinsa menambahkan sesuai petunjuk Dandim 1407/Bone Letkol Inf. Moch. Rizqi melalui Danramil 14/Libureng Lettu Inf. Akhyar Budiman agar Babinsa diwilayah dalam setiap kesempatan untuk mengingatkan warganya lebih kompak menjaga persatuan dan kesatuan demi mewujudkan kemanan dan ketertiban di desa, pungkasnya.

Dalam Komsos tersebut Babinsa juga mengingatkan para perangkat desa atau kepala dusun agar turut menghimbau kepada masyarakat supaya selalu mematuhi aturan dan anjuran dari pemerintah tentang pentingnya menjaga lingkungan yang aman bersih dan selalu menjaga kesehatan. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264
Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng-Amali Laksanakan Kerja Bakti Bareng Warga Desa Tocinnong
Optimalkan Sistem Pengairan, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dampingi Petani Rapikan Pematang Sawah
Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Bantu Pembangunan Pondasi Rumah Warganya

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Senin, 19 Januari 2026 - 07:09 WIB

Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi

Senin, 19 Januari 2026 - 07:05 WIB

Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terbaru