Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Hadiri Rapat Musrenbang Desa Lea Tahun 2024

Kamis, 31 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 04/Tellusiatinge Kodim 1407/Bone Serma Ibrahim menghadiri Musyawarah Perencanaan pembangunan Desa (Musrenbang) Tahun 2024 Penyusunan RKPD Tahun 2025, bertempat di Desa Lea, Kec. Tellusiatinge, Kab. Bone.

Hadir dalam acara tersebut antara lain SekCam Tellusiatinge H. Andi Aidil S.I.P Kepala Desa Lea H Jupri Babinsa Lea Serma Ibrahim dan Bhabinkamtibmas desa Lea Aiptu Suhati serta Toko agama toko masyarakat serta masyarakat desa Lea.

Musrenbang adalah bentuk perencanaan program yang melibatkan pemerintah desa, warga, dan pihak-pihak terkait lainnya. Melalui forum ini, diharapkan semua potensi dan sumber daya pembangunan dapat diidentifikasi dan dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya, baik yang berasal dari dalam maupun luar desa.

Serma Ibrahim Babinsa Babinsa Desa Lea mengatakan Pada kesempatan tersebut ucapan terima kasih kepada kepala desa, perangkat desa, dan seluruh elemen masyarakat yang hadir dalam Musrenbang Desa.

Ia menyampaikan harapannya agar hasil Musrenbang ini dapat memajukan desa, menciptakan harmoni, serta memudahkan akses perekonomian dan pendidikan warga Kelurahan Tegalsari.

Sementara itu Danramil 04/Tellusiatinge Kodim 1407/Bone Kapten inf Abdul Mannan menekankan pentingnya sinergi antara Babinsa, perangkat desa, dan elemen masyarakat lainnya.

Ia menegaskan bahwa peran Babinsa adalah untuk membantu dan mensejahterakan masyarakat desa, dengan fokus pada pembangunan dan kesejahteraan warga desa, pungkasnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru