Babinsa Koramil 1405-06/Barru melaksanakan karya bakti bersama masyarakat

Senin, 30 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KODIM 1405/PAREPARE – Bintara pembina desa(Babinsa)1405-06/Barru Serda H.Jufri bersama masyarakat setempat melaksanakan karya bakti penimbunan tanah yang amblas akibat curah hujan yang telah terjadi beberapa hari ini bertempat di Garongkong, kelurahan Mangempang, kecamatan Barru, kabupaten Barru, senin (30/12/2024)

Adapun curah hujan yang sangat tinggi pada beberapa hari yang lalu mengakibatkan amblasnya tanah kami selaku Babinsa wilayah teritorial membantu penimbunan tanah dan membersihkan sebagian badan jalan karna Babinsa manunggal dengan rakyat

Inilah wujud nyata kepedulian kami selaku aparat kewilayahan ditempat ini yang sebisa mungkin akan selalu hadir ditengah-tengah masyarakat, guna membantu segala kesusahan, kesulitan, maupun kebutuhan masyarakat, sehingga peningkatan kesejahteraan masyarakat pun dapat terpenuhi,” ucap Babinsa

“Kami sangat berterimakasih atas bantuan Babinsa Koramil 1405-06/Barru yang telah membantu penimbunan tanah yang amblas pasca Banjir beberapa hari yang lalu,” ucap salah satu warga

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD
Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa
Komitmen Tanpa Batas : Kodim 1407/Bone Intensifkan Pengawasan Keamanan Di Lingkungan Warga
Langkah Elegan Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng : Jadikan Olahraga Sebagai Jembatan Pemersatu Di Desa Teamusu
Aksi Memukau Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus Di Lapangan Hijau : Skor Ketat, Semangat Hebat!
Percepat Ekonomi Kerakyatan, Danrem 141/Tp Ikuti Rapat Evaluasi KDKMP
Menakar Masa Depan Ekonomi Prajurit : Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus Pimpin RAT Primkop Kodim 1407/Bone

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:18 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:32 WIB

Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:26 WIB

Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:00 WIB

Komitmen Tanpa Batas : Kodim 1407/Bone Intensifkan Pengawasan Keamanan Di Lingkungan Warga

Rabu, 28 Januari 2026 - 00:00 WIB

Langkah Elegan Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng : Jadikan Olahraga Sebagai Jembatan Pemersatu Di Desa Teamusu

Berita Terbaru