Babinsa Kerang Hadiri Sosialisasi Sapi Bersih Saber Pungli Di Wilayah Binaan

Senin, 12 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kodim 0904/Paser, Kecamatan Batu Engau. Dalam Upaya Pemerintah untuk meningkatkan keamanan dari pihak suatu Instansi masing-masing disetiap wilayah, Pemerintah memberikan Sosialisasi dalam rangka Sapu Bersih Saber Pungli di setiap bagian di suatu instansi. Senin (12/12/2022)

Kegiatan yang ini dihadiri oleh Camat Batu Engau (Bpk. Muhammad Tauhid S.sos. MM), Kapolsek Batu Engau (Akp Suradi), Danramil 0904-08/Batu Engau yang diwakili oleh Serma Rahmad Dwi, Tim Inspektorat Kab. Paser, Tim Narasumber Sosialisasi, Kades Se Kec. Batu Engau beserta Perangkat Desa se Kec. Batu Engau

Dalam pelaksanaan kegiatan sosialisasi mengusung tema
“Melalui sapu bersih pungli kita wujudkan birokrasi kerja tanpa pungli”.

Adapun materi penjelasan dari narasumber terkaid pungli mencangkup antara lain pengertian dari Pungli, faktor terjadinya Pungli, tempat – tempat potensi terjadinya pungli, dampak dari pungli serta sasaran sapu bersih pungli.

Dari beberapa pertanyaan dan diskusi yang dilaksanakan pada saat kegiatan sosialisasi tersebut disimpulkan bahwa.

Faktor pengaruh terbesar adalah terletak pada “mental” untuk dapat terjadinya atau tidak terjadinya pungli baik di dalam suatu instansi maupun diluar.

Disamping itu faktor dari lemahnya sistem kontrol dan pengawasan juga menjadi salah satu alasan terjadinya potensi besar pungli di wilayah yang jauh dari jangkauan.

Dim 0904/Psr

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Bantu Warga Bangun Rumah di Dusun Lapompakke
Personel Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Dampingi Petani Di Desa Muara
Babinsa Kodim 1407/Bone Koramil 10/Ponre Laksanakan Komsos Dengan Petani Jagung Di Desa Bolli
Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang
Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu
Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Bantu Warga Bangun Rumah di Dusun Lapompakke

Minggu, 13 Juli 2025 - 00:00 WIB

Personel Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Dampingi Petani Di Desa Muara

Minggu, 13 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Kodim 1407/Bone Koramil 10/Ponre Laksanakan Komsos Dengan Petani Jagung Di Desa Bolli

Sabtu, 12 Juli 2025 - 11:54 WIB

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025

Berita Terbaru