Babinsa Kahu Laksanakan Giat Wanwil Bersama Murid SDN 286 Desa Pasaka

Senin, 15 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Serda Awal melaksanakan Perlawanan Wilayah (Wanwil) di SDN 286 di Desa Pasaka, Kec. Kahu, Kab. Bone. Senin (15/07/24).

Pada kesempatannya Serda Awal mengatakan kegiatan yang di laksanakan tersebut untuk membantu guru memberikan wasbang dengan tujuan tetap menanamkan sikap Cinta tanah air dan bela negara sejak dini untuk terus melawan radikalisme dan komunisme di era teknologi serta anak anak dapat mengenal etika sopan santun yang menjadi budaya kita bangsa indonesia tentunya,” katanya.

“Lanjut di katakannya, apabila sejak dini sudah memiliki wawasan kebangsaan, maka generasi mudah kita akan terus berbuat baik dan mampu mempertahankan nilai-nilai kebangsaan mencintai negeri dan Bangsanya,” pungkasnya.

Kepala Sekolah ibu Sri Indriani, S. Pd, menyampaikan, kehadiran Babinsa ke sekolah kami sangat bermanfaat karena bisa memberikan semangat dan motivasi.

“Kami berharap kegiatan ini bisa terus dilaksanakan sebagai bekal kepada generasi penerus,” tuturnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar
Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu
Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan
Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan
Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:18 WIB

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan

Berita Terbaru