Babinsa Desa Corawali Koramil 11/Barebbo Komsos Bersama Warga Binaannya

Sabtu, 4 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Menjalin hubungan silaturahmi yang baik dengan warga binaan adalah merupakan salah satu tugas pokok Babinsa. Salah satunya yaitu dengan melakukan komunikasi sosial (KOMSOS) dalam menciptakan interaksi serta kekompakan antara Babinsa dan warga binaannya.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Koptu Ismail Marzuki melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama dengan warga binaannya di Desa Corawali, Kec. Barebbo, Kab. Bone. Sabtu (04/01/25).

Dalam kegiatan Komsosnya Babinsa mengatakan, kegiatan ini untuk mencerminkan rasa kedekatan Babinsa kepada masyarakat di wilayah binaannya.

Tujuan komunikasi sosial ini untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan, dengan adanya interaksi komunikasi Babinsa dengan warga akan dapat mempererat hubungan Babinsa dengan masyarakat Desa binaan.

Melalui kegiatan Komsos Babinsa dapat mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan dan dapat melakukan upaya deteksi dini dan cegah dini apabila ada hal-hal negatif yang akan berkembang sehingga dapat diselesaikan dan apapun yang terjadi di wilayah binaan tentunya Babinsa dapat mengetahui dan mengerti persoalan dengan baik, “tertutup. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan
Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD
Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga

Berita Terbaru