Babinsa Cina Awasi Langsung Penyaluran BLT DD Desa Tanete Harapan

Rabu, 9 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-12/Cina Koptu Abd Basir menghadiri undangan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap Oktober dan November tahun 2022 di Aula Kantor Desa Tanete Harapan, Kec. Cina, Kab. Bone, Sulawesi Selatan. Jumat (04/11/22).

Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) kepada warga penerima manfaat sejumlah 95 KK penerima BLT-DD bagi warga yang yang kurang mampu atau warga yang terdampak covid-19.

Pemberian BLT-DD bertujuan untuk meringankan beban kepada warga yang kurang mampu supaya bisa menambah perekonomian warga.

Babinsa Koramil 12/Cina berpesan kepada warga penerima bantuan BLT-DD supaya bantuan tersebut digunakan untuk kebutuhan sehari-hari dan Babinsa juga menyampaikan kepada masyarakat untuk membantu pemerintah setempat demi kelancaran program pemerintah. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang
Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng
Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air
Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kawal Gizi Pelajar, Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Dampingi Pembagian Makan Gratis Di SDN 12/79 Macanang

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dampingi Petani Lokal, Babinsa Koramil 05/Ulaweng Pastikan Pemeliharaan Jagung Maksimal

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Laksanakan Komsos Bersama Tokoh Pemuda Di Desa Amessangeng

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:03 WIB

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Berita Terbaru