Babinsa Awangpone Dampingi Nakes Pada Pemeriksaan Kesehatan ODGJ

Selasa, 27 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Sebagai wujud kepedulian terhadap masyarakat, Babinsa Koramil 06/Awangone Kopda Nursyam bersama babinkanribmas mendampingi tim kesehatan, melaksanakan pendekatan dan pengobatan kepada Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ), di Desa Cumpogia, Kec. Awangpone Kab.Bone , Sabtu (17/12/2022).

Babinsa Awangpone, Kopda Nursyam mengatakan bahwa pendampingan terhadap pengobatan bagi penderita ODGJ merupakan salah satu wujud pelayanan pemerintah daerah bersama TNI kepada masyarakat.

“Ini merupakan salah satu wujud perhatian pemerintah dan kami sebagai anggota TNI kepada masyarakat, sehingga kedekatan dan kebersamaan antara TNI-Rakyat dapat terjalin lebih erat,” ujar Babinsa.

Lebih lanjut Kopda Nursyam menyampaikan, untuk menjaga dan menyelesaikan berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat, pihaknya selalu bekerjasama dengan Bhabinkamtibmas serta aparatur desa yang lain.

“Peran aktif masyarakat khususnya keluarga dan lingkungan sekitar sangatlah diharapkan untuk mempercepat penyembuhan penderita ODGJ, peran aktif masyarakat khususnya keluarga dan lingkungan sekitar sangatlah diharapkan, sehingga upaya pengobatan yang dilakukan dapat berjalan dengan baik dan lancar,” pungkasnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terbaru