Awal Tahun 2025, Babinsa Koramil-07 Kodim 1404/Pinrang Cek Harga Di Pasar Tradisional

Jumat, 3 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pinrang– Memasuki awal tahun baru 2025, Babinsa Koramil-07/Lembang Kodim 1404/Pinrang Serda Asri melaksanakan pengecakan stok dan haraga sembako di pasar tradisonal Tuppu di Kelurahan Tadokkong Kecamatan Lembang Kabupaten Pinrang, Jum’at (03/01/2025).

Sembari bersenda gurau dengan para penjual, Serda Asri menanyakan berbagai harga kebutuhan pokok baik itu beras, gula, tepung minyak serta telur dan sembako yang lainnya, apakah sudah sesuai dengan harga yang telah ditentukan Pemerintah Daerah diawal Tahun Baru 2025.

“Pengecekan ke lapangan secara langsung dilakukan untuk memantau perkembangan dari harga dan ketersedian sembako di pasar. Selain itu juga untuk mencegah pedagang menaikan harga tanpa mengikuti kebijakan dari Pemerintah Daerah”, jelas Serda Asri.

Lebih lanjut disampaikan oleh Serda Asri bahwa pelaksanaan monitoring atau pengecekan tidak hanya sebatas pada harga dan stok sembako saja, namun situasi kondisi keamanan dan ketertiban di Pasar juga menjadi perhatian khusus.

“Kegiatan yang dilakukannya itu sebagai bentuk dan peran setiap personel Babinsa dalam mengayomi dan menjaga kenyamanan warga masyarakat dalam melakukan aktivitasnya jual beli di pasar untuk memenuhi kebutuhannya sehari-hari”, tutup Serda Asri.

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru