Anggota Ramil 21 Palakka Ajak Warga Jaga Keamanan Bersama & Jaga Silaturahmi

Kamis, 25 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Koptu Fajar Anggota Koramil 1407-21/Palakka dalam interaksinya mengajak warga binaan untuk selalu menjaga keamanan dan menjaga hubungan silaturahmi, berlokasi di Dusun Labbuca, Desa Maduri, Kec. Palakka, Kab. Bone. Kamis (25/07/24).

Kunjungan Kerumah warga degan ajang silaturahmi juga menjadi Momen yang tepat bagi Aparat Komando Kewilayahan, terutama Bintara Pembina Desa untuk memantau perkembangan situasi di wilayah binaannya.

Komunikasi tidak hanya bertujuan untuk memantau situasi,dan mengajak masyarakat untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada allah Swt tetapi juga mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dengan seluruh komponen masyarakat di wilayahnya.

Para Babinsa menggunakan berbagai cara untuk memantau wilayahnya mulai dari anjangsana, Komsos, gotong royong serta kegiatan sosial lainnya. Tujuannya adalah untuk membangun kekuatan sistem pertahanan rakyat.

Salah satu momen yang tepat untuk dimanfaatkan satuan kewilayahan untuk melakukan pemantauan situasi keamanan wilayah yaitu dengan memamfaat kan waktu waktu luang bagi masyarakat untuk melaksanakan komunikasi.

Pada Momen ini Koptu Fajar mengajak kepada warga agar sama sama menjaga keamanan dan kenyamanan dalam beraktifitas ia mengajak warga untuk selalu mengingatkan kepada anak anak khususnya generasi muda agar tidak terjebak dengan pergaulan bebas dan Narkoba karena bisa merusak masa depan mereka.

Tindak kriminal bisa terjadi kapan saja dan dimana saja sehingga kewaspadaan masyarakat sangat diperlukan untuk saling menjaga antara satu dengan yang lainnya dan mengimbau kepada warga untuk melaporkan apabila ada hal-hal yang mencurigakan agar dapat ditindaklanjuti dengan cepat, terangnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan
Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:18 WIB

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Berita Terbaru