Anggota Koramil 21/Palakka Kembali Manfaatkan Lahan Kosong Di Lingkup Perkantorannya

Kamis, 21 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Anggota Koramil 1407-21/Palakka kembali manfaatkan lahan kosong dilingkup perkantorannya dengan cara menanam tanaman, yang produktif, bertempat di Makoramil Kec. Palakka, Kab. Bone.

Koramil 21/Palakka setelah melaksanakan apel pagi, anggota koramil melaksanakan perawatan tanaman yang telah di tananam dilahan koramil antara lain, kacang tanah sayur sayuran yang bermanfaat.

Menurut Danramil 1407-21/Palakka Kapten Inf Sulaeman S.sos perlunya memanfaatkan lahan kosong yang berada di sekitar koramil dengan menanami tanaman yang bisa di nikmat atau di rasakan hasilnya oleh anggota semua. Selain menguntungkan juga dapat menjadi percontohan masyarakat Kecamatan Palakka.

Serda Samsul Bahri yang ditugaskan memaksimalkan pengawasan lahan koramil, dibantu rekan rekannya diharapkan bisa memaksimalkan perawatanya, agar nantinya Hasil panen dapat maksimal dan bisa di bagikan kepada para Anggota Koramil dan terasa manfaatnya, imbuh Danramil 21/Palakka. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 14:25 WIB

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Senin, 26 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB