Pererat Hubungan Antara TNI Dan Masyarakat, Babinsa Koramil 15/Mare Dim 1407/Bone Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Mario

Kamis, 3 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone, Serka Ginanjar, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di Desa Mario, Kec. Mare, Kab. Bone, Kamis (03/07/25).

Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat sinergitas antara Babinsa dan masyarakat di wilayah binaannya, serta menggali informasi terkait kondisi sosial, keamanan, dan kebutuhan masyarakat di desa tersebut.

Serka Ginanjar mengatakan bahwa kegiatan Komsos merupakan salah satu metode pembinaan teritorial yang rutin dilakukan Babinsa untuk menjalin hubungan yang harmonis dan saling mendukung antara TNI dan masyarakat.

“Komsos ini penting agar kami mengetahui kondisi warga di lapangan, sekaligus sebagai sarana untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan himbauan positif lainnya,” ujarnya.

Masyarakat Desa Mario menyambut baik kegiatan tersebut dan berharap komunikasi antara aparat TNI dan warga terus terjalin dengan baik demi menciptakan lingkungan yang aman, tenteram, dan kondusif. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Bantu Petani Tanam Jagung Di Wilayah Binaan
Perataan Jalan Tani Di Desa Waekecce’e : Upaya Babinsa Koramil 09/Lapri Tingkatkan Produktivitas Warga
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Mendampingi Penyaluran BLT DD Tahap X, XI, XII Di Desa Gareccing
Transparansi Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Di Kawal Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue
Babinsa Koramil 13/Sibulue Dim 1407/Bone Dampingi Penyaluran BLT DD 2025 Di Desa Pakkasalo
Jaga Kamtibmas, Babinsa Koramil Bone Intensifkan Patroli Malam
Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim 1407/Bone Laksanakan Komsos Bersama Warga Desa Binaan
Dukung Program Pemerintah Desa, Babinsa Koramil 15/ Mare Hadiri Rapat Koordinasi

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Bantu Petani Tanam Jagung Di Wilayah Binaan

Selasa, 25 November 2025 - 00:00 WIB

Perataan Jalan Tani Di Desa Waekecce’e : Upaya Babinsa Koramil 09/Lapri Tingkatkan Produktivitas Warga

Selasa, 25 November 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Mendampingi Penyaluran BLT DD Tahap X, XI, XII Di Desa Gareccing

Senin, 24 November 2025 - 07:18 WIB

Transparansi Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa Di Kawal Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue

Senin, 24 November 2025 - 07:08 WIB

Babinsa Koramil 13/Sibulue Dim 1407/Bone Dampingi Penyaluran BLT DD 2025 Di Desa Pakkasalo

Berita Terbaru