Babinsa Kodim 1407/Bone Koramil 15/Mare Bantu Warga Siapkan Bibit Padi Jenis Inpago Dengan Nutrisin

Selasa, 3 Juni 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 15/Mare Kodim 1407/Bone Serda Abd.Majid membantu warga menyiapkan penyemaian padi milik Kepala Desa di Desa Kadai, Kecamatan Mare, Kabupaten Bone. Selasa (03/06/25).

Kepala Desa Kadai, Andi Hikmad sangat senang melihat Babinsa Serda Abd. Majid turun langsung membantu melaksanakan pendampingan pertanian serta membantu dalam pemilihan serta pembibitan padi jenis Inpago dengan Nutrisin.

Usia benih padi mulai dari penyemaian kurang lebih 15 sampai dengan 25 hari namun yang paling baik benih padi ditanam pada usia 15 hari karena hasil yang diperoleh akan lebih maksimal.

Serda Abd. Majid menyebutkan, Kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 15/Mare  Kodim 1407/ Bone tersebut adalah wujud dari terlaksananya kegiatan ketahanan pangan nasional yang telah diprogramkan oleh Pemerintah Pusat untuk melaksanakan pendampingan secara terpadu kepada para Petani didesa binaan masing-masing.” Sebut Serda Abd. Majid. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos
Sinergi Mantap! Dandim Bone Temani Forkopimda Manjakan Petani Lewat Bantuan Sapras
Babinsa Koramil 19/Kahu Kodim 1407/Bone Bertindak Sebagai Pembina Upacara Di SMPN 4 Bone
Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Bersama Warga Kerja Bakti, Bangun Talud Jalan Tani

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif

Selasa, 13 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam

Senin, 12 Januari 2026 - 09:01 WIB

Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terbaru