Babinsa Koramil 1407-10/Ponre Mendampingi Petani Desa Bolli Merontokkan Jagung

Selasa, 22 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-10/Ponre Serda Iwan Setiawan melaksanakan pendampingan dan membantu dalam merontokan jagung pasca panen warga binaannya yang berlokasi di Desa Bolli, Kec. Ponre, Kab. Bone. Selasa (22/04/25).

Kegiatan pendampingan tersebut, Babinsa ikut serta membantu merontok jagung dengan menggunakan mesin perontok, untuk dapat meringankan pekerjaan dan menghemat waktu.

Pendampingan kepada petani bukan hanya menanam saja atau melakukan pemupukan tetapi juga ikut serta memanen dan merontok jagung.

Babinsa mengatakan, kegiatan ini merupakan upaya dan usaha kita untuk mendukung program Pemerintah dalam mewujudkan swasembada pangan di wilayah, serta untuk meningkatkan perekonomian para petani karena dengan hasil panen jagung yang telah di rontokan nantinya akan di jual di pasaran.

“Dengan harapan hasil panen Jagung memiliki harga jual yang tinggi, agar dapat meningkatkan kesejahteraan petani sehingga kedepan, petani bisa lebih semangat dan termotivasi untuk mensukseskan swasembada pangan di wilayah,” ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli
Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng
Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune
Kodim 1407/Bone Gencarkan Patroli Malam, Pastikan Kamtibmas Di Seluruh Desa Kondusif
Bentuk Peduli, Babinsa Koramil 1407-17/Salomekko Bantu Warga Perbaiki Makam
Babinsa Koramil 1407-16/Tonra Menjalin Silaturahmi Melalui Komsos

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung

Rabu, 14 Januari 2026 - 07:24 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 14 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:46 WIB

Tumbuhkan Mimpi Anak Negeri, Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Jadi Guru Sehari Di SDN 117 Leppangeng

Selasa, 13 Januari 2026 - 07:28 WIB

Upaya Antisipasi Hama, Babinsa Koramil 1407-14/Libureng Laksanakan Pendampingan Pertanian Di Desa Bune

Berita Terbaru