Babinsa Kodim 1407/Bone Dampingi Bimbingan Manasik Haji Tahun 2025 Wilayah Kec. Dua Boccoe

Sabtu, 19 April 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-02/Dua Boccoe Serda Rahmat mendampingi Bimbingan Manasik Haji wilayah Kecamatan Dua Boccoe Tahun 1446 H / 2025 M bertempat di Masjid Jamiul ihsan Desa Uloe, Kecamatan Dua Boccoe, Kabupaten Bone. Sabtu (19/04/25).

Seperti diketahui Bagi jemaah calon haji yang akan berangkat ke Tanah Suci Makkah, ada sejumlah kegiatan dari Kementerian Agama yang harus diikuti.

Salah satunya adalah manasik haji yang bisa digelar enam hingga belasan kali tergantung daerahnya masing-masing.

Manasik haji adalah simulasi haji sebelum benar-benar melaksanakan ibadah di Makkah. Waktu pelaksanaannya dipersingkat karena hanya sebagai latihan.

Selain bagi jemaah calon haji, manasik haji juga biasa dilakukan anak sekolah sebagai bentuk pembelajaran mengenai rukun Islam yang kelima ini.

Jemaah calon haji yang mengikuti manasik haji akan dilatih tentang tata cara pelaksanaan ibadah haji, seperti rukun haji, persyaratan, hal wajib, hal yang disunahkan, maupun hal-hal yang dilarang selama pelaksanaan ibadah haji.

Latihan ini tak hanya teori, namun dipraktikkan semirip mungkin dengan situasi di Arab Saudi. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang
Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu
Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman
Babinsa Koramil 09/Lapri Dim 1407/Bone Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Dan Manfaatkan Lahan Kosong
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Dampingi Kepala Desa Dan Warga Pantau Perburuan Hama Babi Hutan Di Desa Lapasa
Babinsa Koramil 04/Tellusiatinge Dim 1407/Bone Jalin Silaturahmi Lewat Komsos Di Desa Itterung

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 11:54 WIB

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:17 WIB

Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu

Jumat, 11 Juli 2025 - 09:34 WIB

Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman

Berita Terbaru