Usai Melaksanakan Sholat, Danpos Tellu Limpoe Ramil 08/Lamuru Himbaukan Ini Kepada Jamaah

Senin, 10 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Danpos Koramil 1407-08/Lamuru Peltu Dio Suseno himbaukan terkait kehidupan beragama usai pelaksanaan Sholat Isya dan Sholat Tarawih berjamaah di Masjid Jabal Nur Dusun Bira 1, Desa Tellangkere, Kec. Tellu Limpoe, Kab. Bone. Minggu (09/03/25) malam.

Pada kegiatan dihadiri oleh Forkopimcam dan warga setempat ini bertujuan untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan di bulan suci Ramadan 1446 H, serta mempererat tali silaturahmi antara TNI AD dengan masyarakat.

Danpos Peltu Dio Suseno dalam sambutannya mengatakan pentingnya kegiatan keagamaan seperti ini sebagai wujud nyata dari komitmen Forkopimcam dalam mendukung dan mengayomi kehidupan beragama di tengah masyarakat, ucapnya.

Selain untuk beribadah di bulan suci Ramadhan ini, juga sebagai upaya untuk mempererat silaturahmi dengan seluruh komponen masyarakat terutama dengan tokoh agama, sehingga dapat menimbulkan rasa persaudaraan, kekeluargaan dan keakraban antar TNI dan masyarakat.

Selain itu kami juga memberikan himbauan dan pesan kepada para jamaah agar dapat ikut berperan aktif dalam menjaga dan memelihara keamanan lingkungan yang aman dan kondusif,” kata Danpos Peltu Dio Suseno. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air
Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis
Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan
Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan
Dukung Swasembada Pangan, Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Pantau Penyemprotan Hama Jagung
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Babinsa Koramil 09/Lapri Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Di Desa Mattaropuli

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 11:03 WIB

Dandim 1407/Bone Bekali Mahasiswa UNCAPI: KKN adalah Medan Pengabdian, Saatnya Mengabdi dengan Hati dan Aksi Cinta Tanah Air

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Program Ketahanan Gizi, Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Dampingi Pemberian Makan Gratis

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Lamuru Kodim 1407/Bone Dampingi Kegiatan Posyandu Balita Dan Bumil Di Wilayah Binaan

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Kodim 1407/Bone Tingkatkan Patroli Wilayah Guna Pastikan Kondusifitas Kamtibmas

Kamis, 15 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Hadiri Lomba Cipta Menu B2SA Dan Lomba Pemanfaatan Lahan Pekarangan Di Desa Binaan

Berita Terbaru