Peduli Kesehatan Satgas TMMD ke-123 Gelar Pemeriksaan Gratis Bagi Masyarakat

Minggu, 23 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KODIM 1405/PAREPARE – Pemeriksaan kesehatan gratis yang diselenggarakan satgas TMMD ke-123 menggandeng Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Barru dilaksanakan di Lapangan PT. Aneka Jasa Grhadika Jl. Poros Makassar-Parepare Dusun Cempa Desa Siawung Kecamatan Barru Kabupaten Barru. Sabtu (22/02/2025).

Ratusan warga tampak antusias mengikuti kegiatan ini sejak pagi, bahkan antrean panjang terlihat dimeja pendaftaran. Tidak hanya orang dewasa, Lansia juga terlihat turut serta dalam pemeriksaan kesehatan, ini menunjukkan kesadaran akan pentingnya menjaga kesehatan semakin meningkat dikalangan masyarakat.

Dengan adanya kegiatan ini, Dansatgas Letkol Kav S.Simanjuntak berharap dapat membantu masyarakat dalam menjaga kesehatan serta meningkatkan kualitas hidup sejalan dengan misi TMMD yang ingin memajukan dan membangun Desa.

“Kami hadir bukan hanya untuk membangun jalan dan rumah, tetapi juga untuk memastikan kesehatan warga tetap terjaga. Semoga dengan adanya layanan ini, masyarakat dapat merasakan manfaat nyata dari program TMMD,” tambah Dansatgas TMMD

Salah satu warga menyampaikan rasa terimakasih kepada satgas TMMD dan Dinas Kesehatan Kabupaten Barru. “Ini sangat membantu, kami bisa periksa kesehatan tanpa harus datang kerumah sakit,” ungkap dengan senyum sumringah

Berita Terkait

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan
Tingkatkan Keterampilan Warga Binaan, Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Bangun Sinergi dengan BLK Kalsel

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 07:45 WIB

Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel

Berita Terbaru