Babinsa Kelurahan Maroanging Koramil 1407-13/Sibulue Sambangi Sekolah Di Wilayah Binaan

Kamis, 23 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue lakukan pembinaan perlawanan wilayah ajarkan nilai kebangsaan melalui wawasan kebangsaan di sekolah Min 1 Bone, Kel. Maroanging, Kec. Sibulue, Kab. Bone. Kamis (23/01/25).

Kehadiran Babinsa di sekolah merupakan bagian dari program teritorial TNI untuk memberikan pemahaman nilai-nilai kebangsaan kepada para generasi muda, yang diharapkan dapat membentuk karakter dan semangat nasionalisme.

“Nilai-nilai kebangsaan ini bersumber dari empat pilar utama, yaitu Pancasila sebagai ideologi negara, Undang-Undang Dasar 1945 sebagai dasar hukum, Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagai bentuk negara, dan Bhinneka Tunggal Ika sebagai semboyan persatuan.

Babinsa juga berharap bahwa dengan adanya pembekalan ini, para siswa dapat menjadi generasi penerus yang memiliki karakter kebangsaan yang kuat, memiliki rasa nasionalisme yang tinggi, dan siap berkontribusi bagi bangsa dan negara.” Ucap Babinsa Maroanging. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila
Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa
Babinsa Koramil 20/Bontocani Kodim Bone Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Perkuat Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1407-12/Cina Dampingi Petani Desa Lompu Olah Lahan Padi
Bekal Masa Depan, Babinsa Koramil 1407-18/Kajuara Ajarkan Nilai Pancasila Di SDN 264

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:35 WIB

Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Selasa, 20 Januari 2026 - 07:30 WIB

Dialog Inspiratif : Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Ajak Pemuda Desa Bila Jadi Pelopor Kemajuan Desa

Berita Terbaru