Gunakan Mesin Molen, Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Dan Warga Percepat Pengecoran Jalan

Senin, 13 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Serka Andi Bahri, Anggota Koramil 1407-20/Bontocani melaksanakan gotong royong secara bersama-sama dengan warga binaan dalam mengecor jalan tani di Desa Pamlusureng, Kec. Bontocani, Kab. Bone. Senin (13/01/25).

Bersama warga masyarakat tampak bersemangat melaksanakan pekerjaan jalan tersebut. Di bantu dengan mesin Molen pekerjaan diharapkan optimal dan cepat selesai.

Serka Andi Bahri menjelaskan, dalam pengerjaan pengecoran Jalan, keberadaan mesin molen beton sangat dibutuhkan, Dengan menggunakan mesin ini hasil adukan semen akan lebih merata, efisien waktu dan tenaga.

“Harapannya dengan adanya mesin ini, dapat mempercepat dalam proses pengecoran dan didapatkan hasil yang memuaskan, karena semua material diaduk dengan merata,” tuturnya.

Lebih lanjut Ia pun meminta agar semua warga yang bekerja terus bersemangat untuk menyelesaikan pengerjaan pengecoran jalan.

“Bekerjalah dengan sepenuh hati, karena setiap pekerjaan akan membuahkan hasil. Di sisi lain, dengan adanya kegiatan ini, kebersamaan antar warga pun senantiasa akan selalu terjaga, “pungkas Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru