Babinsa Koramil 16/Tonra Turut Serta Dalam Meningkatkan Skil Tim Sepak Bola Di Wilayah Binaannya

Jumat, 8 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kopda Ahmad mendampingi pelatihan tim sepak bola desa binaan yang sedang berlatih dalam rangka meningkatkan skill dari para pemain, bertempat di Desa Muara, Kecamatan Tonra, Kabupaten Bone.

Personil Koramil koramil 1407-16/Tonra,Kopda Ahmad selaku Babinsa Desa Muara ikut pendamping dalam giat tersebut memberikan motivasi, agar setiap pemain harus disiplin, baik itu disiplin waktu latihan, disiplin dalam menerima teknik, dan taktik yang diberikan oleh pelatih dalam latihan bermain bola.Senin (04/11/2024).

Kopda Ahmad Juga mengatakan,” Babinsa harus peduli terhadap warga Desa yang di binaannya. Sebagai babinsa kita juga harus selalu Berbaur dengan masyarakat binaan untuk mendukung pelaksanaan tugas di lapangan,”Kata Babinsa

Menurutnya,” Kegiatan latihan adalah pemantapan pemain sepak bola di wilayah Desa Muara ini merupakan kegiatan rutin setiap seminggu sekali, yaitu mengadakan latihan sparing untuk mempersiapkan tim dalam turnamen atau pun dalam pertandingan kedepan nantinya.

“Kegiatan yang di lakukan Babinsa ini juga merupakan kegiatan rutin yang dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman, serta untuk memberi motivasi kepada para pemuda di Desa binaan dalam berolahraga. Diharapkan agar dalam pertandingan nanti berjalan aman dan sportif ,” Ujarnya

“Semoga dengan kegiatan seperti ini hubungan babinsa dengan Warga binaan semakin solid, sehingga dapat mempermudah dalam pelaksanaan tugas kedepan nya,”Tutupnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan
Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang
Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu
Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman
Babinsa Koramil 09/Lapri Dim 1407/Bone Laksanakan Karya Bakti Bersihkan Dan Manfaatkan Lahan Kosong
Babinsa Koramil 1407-15/Mare Dampingi Kepala Desa Dan Warga Pantau Perburuan Hama Babi Hutan Di Desa Lapasa
Babinsa Koramil 04/Tellusiatinge Dim 1407/Bone Jalin Silaturahmi Lewat Komsos Di Desa Itterung

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 11:54 WIB

Babinsa Koramil 1407-13/Sibulue Jalin Silaturahmi Bersama Warga Binaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Desa Mattanetebua Koramil 21/Palakka Dim 1407/Bone Hadiri Musyawarah Desa Penyusunan RKPDes 2025

Sabtu, 12 Juli 2025 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 1407-15/Mare Bersama Warga Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Jalan Di Dusun Lakukang

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:17 WIB

Kodim 1407/Bone Tebar Kebaikan di Hari Jumat, Puluhan Warga Terbantu

Jumat, 11 Juli 2025 - 09:34 WIB

Koramil 1407-04/Tellusisiatinge Gelar Pembersihan Kantor Demi Ciptakan Lingkungan Bersih Dan Nyaman

Berita Terbaru