Demi Keakraban, Babinsa Koramil 11/Barebbo Jalin Komunikasi Dengan Warga Desa Binaan

Kamis, 7 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 11/Barebbo Kodim 1407/Bone Sertu Firman Suyuti melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) di rumah warga desa binaan di Dusun Parippung, Desa Parippung, Kec. Barebbo, Kab. Bone.

Tujuan Komunikasi Sosial ini agar Menjaga Tali Silaturahmi antara warga dengan babinsa Menghimbau kepada warga agar tetap bersama sama menjaga kamtibmas di wilayah agar terwujud hidup rukun dan damai

Menghimbau kepada warga agar tetap budayakan gotong royong dan saling membantu sesama warga bila ada yang membutuhkan bantuan baik dalam materi maupun segi psikologi.

Menghimbau kepada warga agar tetap ikut berpartisipasi menyukseskan pilkada serentak yang akan dilaksanakan tidak lama lagi, dengan cara datang di TPS memberikan suaranya dan sesuai hati nurani masing-masing agar lebih baik kedapanya Menuju Bone beradap dan bermartabat. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil
Babinsa Koramil 16/Tonra Kodim 1407/Bone Kawal Pemeriksaan Hasil Kerja Nyata Dana Desa Di Biccoing
Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi

Jumat, 23 Januari 2026 - 08:03 WIB

Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Jumat, 23 Januari 2026 - 07:33 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terbaru