Tanamkan Disiplin, Babinsa Kel. Maroanging Ramil 13/Sibulue Latih PBB Siswa SD Inpres 218

Kamis, 3 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 13/Sibulue Kodim 1407/Bone Serda Muh. Firdaus melatih Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada Siswa – siswi SD Inpres 218 yang beralamat di Kel. Maroanging, Kec. Sibulue, Kab. Bone. Kamis (03/10/24)

Sebagai ujung tombak dan garda terdepan TNI, khususnya TNI AD yaitu Babinsa mempunyai tanggung jawab yang besar dalam rangka menumbuhkan sikap disiplin agar generasi muda memiliki karakter serta kebanggaan sebagai generasi penerus di waktu yang akan datang.

Babinsa mengatakan, pelatihan PBB bertujuan untuk menumbuhkan rasa persatuan, rasa tanggung jawab dan dapat meningkatkan kedisiplinan yang tinggi. Selain itu, latihan PBB ini bermanfaat untuk melatih daya konsentrasi tiap murid tentang solidaritas sesama tim.

“Pelatihan PBB ini diawali dengan pemberian materi teori kepada Siswa-siswi kemudian dilanjutkan dengan materi praktek, agar siswa ini tertanam betul dibenaknya tentang kedisiplinan,” Ujarnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025
WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:16 WIB

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025

Senin, 26 Januari 2026 - 14:25 WIB

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB