Cegah Dini Terkait Stunting, Babinsa Koramil Barebbo Dampingi Posyandu Balita Di Wilayah Binaan

Senin, 30 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Cegah dini terkait stunting, Babinsa Koramil 11/Barebbo Kodim 1407/Bone Serda Ahmad melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita yang bertempat di Posyandu Mawar I, Desa Sugiale, Kec. Barebbo, Kab. Bone. Senin (30/09/24)

Posyandu adalah wadah pemeliharaan kegiatan keseharian dasar diselenggarakan dari, oleh dan untuk masyarakat yang dibantu oleh petugas kesehatan.

Adapun tujuan posyandu itu sendiri antara lain untuk menurunkan angka kematian bayi (AKB), angka kematian ibu hamil, melahirkan dan nifas meningkatkan peran serta masyarakat untuk mengembangkan kegiatan kesehatan.

Sementara itu Serda Ahmad selaku Babinsa juga mengatakan bahwa, adanya posyandu di setiap desa diharapkan mampu mengatasi masalah kesehatan sampai ke lapisan paling bawah, baik tentang kesehatan balita maupun menekan angka kematian.

Semoga dengan adanya posyandu akan selalu terwujud balita yang sehat dan kuat sesuai program pemerintah, karena balita merupakan cikal bakal yang kelak akan tumbuh dewasa dan akan menggantikan generasi tua, ujar Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025
WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:16 WIB

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025

Senin, 26 Januari 2026 - 14:25 WIB

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB