PENUHI HAK WARGA BINAAN, LAPAS KELAS IIA PALU BAGIKAN PERLENGKAPAN MAKAN DAN MINUM

Selasa, 13 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palu, Info_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Palu, Kanwil Kemenkumham Sulteng melaksanakan pembagian perlengkapan sehari-hari kepada seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Senin (12/08).

Pembagian tersebut dilakukan secara langsung oleh Kepala Lapas Kelas IIA Palu Gunawan, didampingi Ka.KPLP Marthen Limbong, Kasubsi Keamanan Lili bersama staf Binmaswat. Pembagian perlengkapan tersebut dalam rangka pemenuhan kebutuhan dasar bagi WBP dalam menjalani kehidupan sehari-hari selama berada di dalam Lapas.

Perlengkapan yang dibagikan tersebut antara lain perlengkapan makan dan minum sehari-hari kepada seluruh WBP serta pakaian seragam bagi WBP program asimilasi yang bekerja di lokasi Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) Lapas Kelas IIA Palu. Kepala Lapas Palu Gunawan mengungkapkan bahwa perlengkapan tersebut dikirim langsung dari Direktorat Jenderal Pemasyarakatan kepada WBP di seluruh Lapas dan Rutan se-Indonesia.

Pembagian dilaksanakan di area lapangan voli Lapas Palu dengan membagikan perlengkapan tersebut kepada masing-masing kepala blok hunian WBP untuk selanjutnya dibagikan kepada setiap WBP pada masing-masing blok. Humas Lapas Palu

Berita Terkait

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan
Tingkatkan Keterampilan Warga Binaan, Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Bangun Sinergi dengan BLK Kalsel

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Sabtu, 29 Maret 2025 - 07:45 WIB

Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel

Berita Terbaru