Danrem 092/Maharajalila Menghadiri acara kenal pamit kapolda Kalimantan utara

Sabtu, 10 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjung selor –Danrem 092/Mrl Brigjen TNI Adek Chandra Kurniawan, S.I.P., M.Han. menghadiri acara kenal pamit kapolda Kalimantan utara yang bertempat di Jl. Komjen Dr. H.M. Jasin No.87, Bumi Rahayu, Kab. Bulungan, Kalimantan Utara., jumat (09/08/2024).

Hadir dalam acara kenal pamit kapolda Kalimantan utara, Gubernur Kalimantan Utara, Ketua DPRD Prov Kaltara, Danlantamal XIII Tarakan, Kabinda Prov Kaltara, Ka Bnnp Prov. Kaltara, Danlanud Anang Busra, Ketua, Pengadilan Negeri Tinggi Kaltara, Kepala Kejaksaan Kaltim, Kepala Bpk Perwakilan Kaltara, Kepala Perwakilan Ombudsman, Kepala Perwakilan Bank Indonesia,serta Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan perwakilan Perangkat Daerah di Lingkup Pemerintah Provinsi Kaltara.

Acara dibuka dengan Do’a dan dilanjutkan pesan dan kesan pejabat lama Kapolda Kaltara yang lama serta perkenalan pejabat baru Kapolda Kaltara yang Baru
Acara pisah sambut Kapolda kaltara dari rjen Pol. Daniel Adityajaya, S.H, S.I.K, M.Si, . Kepada Irjen Pol. Hary Sudwijanto,S.I.K.,M.Si.
Kegiatan ini juga bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi serta mempererat sinergitas antara TNI-Polri sehingga memperkuat pertahanan dan terwujud masyarakat yang aman dan sejahtera.
Melalui sinergitas antara TNI-Polri yang sudah terbangun, sebuah wilayah akan tercipta rasa nyaman dan aman, sehingga masyarakatnya dapat menjalankan kegiatannya dengan penuh ketenangan.
Kegiatan ini berjalan dengan meriah dan ditutup dengan pemberian cindera mata kepada pejabat lama Kapolda Kaltara serta foto bersama.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru