Bentuk Disiplin Sejak Dini, Babinsa Koramil-06 Kodim 1404/Pinrang Latih Siswa SD Peraturan Baris Berbaris

Jumat, 26 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pinrang_ Bentuk karakter dan disiplin sejak dini, Babinsa Koramil-06/Duampanua Kodim 1404/Pinrang Serka Masrurin melaksanakan pelatihan baris-berbaris kepada siswa-siswi SD N 22 di Desa Tadangpalie Kecamatan Duampanua Kabupaten Pinrang, Jum’at (26/07/2024).

Serka Masrurin menuturkan untuk membentuk disiplin dan karakter siswa SD, Babinsa melatih PBB siswa SD. Pelatihan yang diberikan berupa dasar-dasar PBB karena menjelang hari kemerdekaan 17 siswa SD N 22 akan mengikuti perlombaan gerak jalan.

Disela-sela kegiatan Serka Masrurin menyampaikan, kegiatan yang dilakukannya guna mempersiapkan siswa SD N 22 mengikuti perlombaan gerak jalan dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI tahun 2024. Kegiata ini juga berguna saat upacara penaikan bendera merah putih ataupun kegiatan lainya seperti pramuka.

“Keterlibatan Babinsa dalam melatih materi PBB bertujuan untuk memberikan motifasi kepada siswa agar lebih giat dalam berlatih, dan juga sebagai bekal dalam menuntut ilmu serta menanamkan jiwa nasionalisme kepada anak sejak dini”, ujar Serka Masrurin.

Mengenai pengenalan PBB kepada siswa-siswi menurut Serka Masrurin berharap agar para siswa paham dan mengerti tentang aturan baris-berbaris karena kedepan diharapkan para siswa jika ditunjuk mengikuti even even upacara maupun perlombaan sudah paham dan bisa melaksanakannya.

Berita Terkait

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu
Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI
Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa
Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan
Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H
Kalapas Banjarbaru Dampingi Kakanwil Ditjenpas Kalsel Audiensi dengan Gubernur Kalsel
Kodim 1703/Deiyai Membagikan Takjil Kepada Masyarakat Yang Menjalankan Ibadah Puasa
Perkuat Sinergi, Lapas Banjarbaru dan Polres Banjarbaru Teken MoU Bidang Pengamanan,, Penegakan Hukum, Pertukaran Informasi, P4GN dan Pembinaan Warga Binaan

Berita Terkait

Minggu, 21 Desember 2025 - 11:27 WIB

Solid dan Penuh Semangat, Persit KCK Cab XXV Dim 1407 Taklukkan Turnamen Voli Hari Ibu

Jumat, 21 November 2025 - 15:22 WIB

Peresmian Pos Ramil Patimpeng Koramil 1407-19/Kahu: Simbol Kecintaan dan Sinergi Masyarakat untuk TNI

Sabtu, 27 September 2025 - 15:39 WIB

Dandim 1407/Bone Kampanyekan Rekrutmen TNI-AD Kepada Generasi Bangsa

Rabu, 2 April 2025 - 18:27 WIB

Suasana Lebaran Babinsa Koramil 03/Sungai Sariak Menjalin Silaturrahmi Dengan Warga Binaan

Selasa, 1 April 2025 - 09:58 WIB

Rayakan Kemenangan, Ribuan Warga Binaan Lapas Banjarbaru Laksanakan Salat Idulfitri 1446 H

Berita Terbaru