Peduli Pendidikan, Babinsa Tellusiatinge Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa SD Inp. 79

Selasa, 25 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Peduli dengan pendidikan, Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Kopda Lukman memberikan materi dasar – dasar negara dan Wawasan Kebangsaan (Wasbang) kepada Siswa SD Inp. 79 yang berlokasi di Desa Palongki, Kec. Tellusiatinge, Kab. Bone. Selasa (25/06/24).

Babinsa Kopda Lukman menyampaikan “materi wasbang dan mengenal dasar dasar dan lambang negara sejak dini agar anak anak bisa dapat mengetahui arti dari setiap lambang khususnya pada lambang burung garuda,selain itu juga kita sebagai babinsa harus sejak dini memberikan wawasan kebangsaan kepada anak anak calon penerus bangsa sehingga punya rasa nasionalis dan cinta tanah air, ujarnya.

Babinsa juga berharap dengan adanya kegiatan seperti ini agar anak sekolah lebih di siplin dan mempunyai wawasan kebangsaan, memberikan motivasi supaya kedepanya lebih maju dan saling menghormati kedua orang tua dan guru di sekolah, cinta tanah air sejak dini mulai dari tingkat SD, SLTP sampai dengan SMA, Ucap Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Tak Sekadar Bangunan, Renovasi Tempat Wudhu Jadi Wujud Kepedulian Dandim Bone
Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar
Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu
Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan
Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 08:59 WIB

Tak Sekadar Bangunan, Renovasi Tempat Wudhu Jadi Wujud Kepedulian Dandim Bone

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Duduk Bareng Rakyat, Cara Babinsa Koramil 1407-08/Lamuru Jaga Silaturahmi Tetap Hangat Di Desa Sadar

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat, Babinsa Koramil 21/Palakka Kodim Bone Dampingi Kegiatan Posyandu

Sabtu, 31 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Kelurahan Watampone Koramil 1407-07/Tanete Riattang Hadiri Musrenbang Tingkat Kelurahan

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:18 WIB

Berikan Sejuta Makna : Cara Dandim Bone Memuliakan Jumat Di Masjid Raudhatul Asyqin

Berita Terbaru