Babinsa Koramil 02/ Aitinyo Barat Sertu Yustinus Mirino Melaksanakan Kegiatan Pengecekan Puskesmas Yang Mau Akreditasi di Kampung Siyo Distrik Aitinyo Barat Sabtu (15/06/2024).
Tujuan dilakukannya pengecekan akreditasi ini agar puskesmas tidak mengalami sindrom ‘jalan di tempat’ setelah mendapatkan status terakreditasi.
Babinsa Sertu Yustinus Mirino Mengatakan Puskesmas Kampung Siyo tetap terus menerapkan prinsip peningkatan mutu yang berkesinambungan dalam pemberian pelayanan kepada masyarakat” Ucap Babinsa
Untuk meningkatkan perlindungan bagi SDM petugas kesehatan, masyarakat dan lingkungan serta Puskesmas sebagai Institusi, meningkatkan kinerja Puskesmas dalam pelayanan kepada masyarakat