Bantu Mengupas Jagung, Cara Babinsa Ulaweng Menjalin Keakraban Bersama Warga Binaan

Senin, 3 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng Serda Agus Rahmat turut serta membantu masyarakat dalam proses pengupasan jagung hasil panen milik warga binaan di Dusun Todang bonga, Desa Teamusu, Kec. Ulaweng, Kab. Bone. Senin (03/06/24).

Serda Agus Rahmat menjelaskan bahwa kegiatan ini tidak hanya sekadar mengupas jagung, tetapi juga memberikan motivasi kepada petani agar lebih gigih dan bersemangat dalam bercocok tanam demi meningkatkan hasil panen yang diinginkan.

Menurut Agus Rahmat, pemanenan jagung biasanya dilakukan setelah sekitar 3 bulan masa tanam, yang ditandai dengan mengeringnya batang dan daun jagung.

Bapak Ammase, sebagai pemilik jagung, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada Babinsa yang telah memberikan bantuan dalam proses pengupasan jagung.Kehadiran Babinsa membantu mempercepat pekerjaan dan meningkatkan kesejahteraan petani di desa tersebut.

Kegiatan ini merupakan contoh nyata dari kolaborasi antara TNI dan masyarakat dalam mendukung kemajuan sektor pertanian di daerah setempat. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan
Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes
Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan
Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD
Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran Makan Bergizi Gratis Di Wilayah Binaan

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tingkatkan Kualitas Kesehatan Masyarakat, Babinsa Koramil 16/Tonra Dampingi Kegiatan Poskesdes

Jumat, 30 Januari 2026 - 00:00 WIB

Jalin Interaksi Yang Positif, Babinsa Koramil 15/Mare Komsos Dengan Ibu-Ibu PKK Di Desa Binaan

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga

Berita Terbaru