Biasakan Hidup Bersih, Babinsa Koramil 11/Barebbo Ajak Siswa Kerja Bakti Bersihkan Lingkungan

Sabtu, 18 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Serda Ahmad mengajak Siswa Madrasah Ibtidaiyah (MI) Tunas Harapan membiasakan hidup bersih dengan cara kerja bakti membersihkan pekarangan sekolah, berlokasi di Dusun II, Desa Sugiale, Kec. Barebbo, Kab. Bone. Sabtu (18/05/24).

Saat melaksanakan kerja bakti terlihat siswa dengan penuh semangat bersama Babinsa saling bahu membahu membersihkan lingkungan sekolah.

“Melalui kegiatan ini, kita tanamkan peduli lingkungan dan sadar akan kebersihan kepada generasi penerus bangsa dengan pendekatan dengan metode bermain dan belajar, “ujar Serda Ahmad.

“Membiasakan untuk hidup bersih harus diberikan sejak dini kepada anak-anak kita. Tidak hanya di rumah, di sekolah, tapi juga di lingkungan sekitar kita, “ucapnya.

“Kegiatan ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan edukasi kepada para Siswa-siswi akan pentingnya pola hidup bersih dan sehat serta peduli terhadap lingkungan dan disiplin dengan membuang sampah pada tempatnya. Selain itu guna mendekatkan antara TNI dengan dunia pendidikan para guru dan murid, “kata Babinsa.

Sementara itu Kepala Sekolah MI Tunas Harapan Ibu Sitti Hajrah, S. Pd, M. Pd. I menyampaikan bahwa kegiatan seperti ini merupakan salah satu bentuk pembelajaran di luar kelas bagi Siswa-siswi kami.

“Ini merupakan salah satu kegiatan pembelajaran di luar kelas, kami pihak sekolah sangat terbantu, dengan kehadiran Bapak Babinsa. Dimana keberadaannya bisa membantu dalam memberikan pelajaran tambahan yang positif kepada para Siswa-siswi di sini, “ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3
Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan
Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD
Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa
Komitmen Tanpa Batas : Kodim 1407/Bone Intensifkan Pengawasan Keamanan Di Lingkungan Warga
Langkah Elegan Babinsa Koramil 1407-05/Ulaweng : Jadikan Olahraga Sebagai Jembatan Pemersatu Di Desa Teamusu
Aksi Memukau Letkol Inf. Laode Muhammad Idrus Di Lapangan Hijau : Skor Ketat, Semangat Hebat!

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Tanpa Cacat, Danramil 1407-04/Tellusiatinge Dampingi Forkopimcam Cek Langsung Fisik Dekker Di Dusun 3

Kamis, 29 Januari 2026 - 00:00 WIB

Tak Kasih Kendor! Babinsa Koramil 1407-15/Mare Pimpin Aksi “Bedah Jalan” Di Dusun Saungeng Demi Keselamatan Warga

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:18 WIB

Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Laksanakan Komsos Bersama Warga Binaan

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:32 WIB

Bentuk Karakter Generasi Muda, Babinsa Libureng Kodim 1407/Bone Latih Baris-Berbaris Murid SD

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:26 WIB

Budayakan Gotong Royong, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Ajak Warga Patangkai Percantik Alun-Alun Desa

Berita Terbaru