Usai Panen Padi, Babinsa Koramil 10/Ponre Bantu Petani Rontokkan Padi Dengan Mesin

Kamis, 16 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-10/Ponre Serda Ismail melaksanakan pendampingan petani panen padi sawah dan perontokan padi menggunakan mesin perontok padi yang berlokasi di Dusun Bakung Desa Salebba, Kec. Ponre, Kab. Bone.

Babinsa mengatakan usai panen padi bersama dengan petani padi desa binaannya, Babinsa juga ikut membantu petani melakukan perontokan padi dengan menggunakan mesin perontok padi di sawah usai selesai dipanen.

Ini adalah peran serta kami Babinsa, dalam upaya khusus pendampingan kepada para petani, sudah menjadi komitmen kami untuk mendampingi para petani ikut membantu mereka mulai dari penanaman padi sampai dengan panen sekarang ini.

Kebersamaan di sawah kiranya dapat menciptakan rasa kedekatan dan rasa kekeluargaan kami dengan warga setempat.

“Membantu para petani dengan harapan dapat memberikan motivasi kepada petani yang harus memanen padinya, sekaligus menyemangati para petani dalam bekerja guna meningkatkan ketahanan pangan,” ungkapnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan
Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude
Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku
Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung
Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Pastikan Distribusi Makanan Bergizi Gratis Di Pompanua Berjalan Lancar Dan Higienis
Babinsa Koramil 1407-21/Palakka Kodim Bone Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Di Desa Binaan
Tanamkan Benih Nasionalisme, Babinsa Posramil Patimpeng, Koramil 1407-19/Kahu Beri Materi Wasbang Di SDN 252 Massila

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Antisipasi Gangguan Keamanan, Kodim 1407/Bone Perketat Pengawasan Di Beberapa Titik Rawan

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil Kajuara Kodim 1407/Bone Dampingi Penyaluran MBG Di SDN 262 Pude

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sigap! Babinsa Koramil 1407-20/Bontocani Terjun Langsung Bantu Konstruksi Rumah Warga Di Desa Pattuku

Kamis, 22 Januari 2026 - 00:00 WIB

Dukung Produktivitas Pertanian, Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dampingi Warga Olah Hasil Panen Jagung

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:00 WIB

Pastikan Layanan Kesehatan Maksimal, Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Hadir Di Tengah Giat Posyandu Balita

Berita Terbaru