Babinsa Koramil 1407-15/Mare Karya Bakti Bersama Warga Bersihkan Bendungan Untuk Pengairan Persawahan

Jumat, 22 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-15/Mare Serda Nisradi bersama warga masyarakat kerja bakti pembersihan bendungan menuju ke persawahan warga bertempat di Desa Tellongeng, Kec. Mare, Kab. Bone.

Serda Nisradi mengatakan, Melalui pembersihan bendungan tersebut, diharapkan nantinya melancarkan aliran air menuju ke sawah dan perkebunan warga sehingga tanaman padi menjadi subur dan dapat menghasilkan panen yang memuaskan, ujarnya.

Sementara itu, Danramil 1407-15/Mare Kapten Inf Muh. Arsyad mengatakan, kondisi bendungan tersebut yang berlokasi di dusun Tariti Desa Tellongeng Kec. Mare Kab. Bone tidak pernah kering, yang dulunya sumber utama air ke Asrama Militer Yonif 726/ TML Kipan C Sanrego,  namun tidak di gunakan lagi dan mengalami pendangkalan yang dulunya kedalaman 3 meter  dan saat ini tinggal kedalaman  1 meter  begititupum.luas  nya sudah menyempit  karena  penumpukan Pasir.

Untuk itu Babinsa bersama warga melakukan Pembersihan dengan tujuan untuk membantu warga binaan agar air bendungan nantinya bisa mengalir  ke sawah warga  sehingga pasokan air di sawah tercukupi untuk tanaman padi, ujarnya. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025
WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69
Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju
Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air
Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu
Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 16:16 WIB

Primkop Kartika Hasanuddin Toddopuli Gelar RAT ke-53 Tutup Buku Tahun 2025

Senin, 26 Januari 2026 - 14:25 WIB

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Januari 2026 - 09:52 WIB

Instruksi Dandim Bone : Jadikan Spirit Isra Mi’raj Sebagai Landasan Menuju Indonesia Maju

Senin, 26 Januari 2026 - 07:36 WIB

Siapkan Generasi Emas, Babinsa Koramil 1407-09/Lapri Bekali Siswa MTs DDI Pemahaman Cinta Tanah Air

Senin, 26 Januari 2026 - 07:27 WIB

Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 03/Cenrana Turun Tangan Dampingi Posyandu

Berita Terbaru

TNI & POLRI

WUJUD PERHATIAN KOREM 141/TP DALAM RANGKA HUT KE 69

Senin, 26 Jan 2026 - 14:25 WIB