Danramil Koramil 1407-20/Bontocani Pimpin Pantau Kondisi Pasar Tradisional

Kamis, 14 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Koramil 1407-20/Bontocani bersama Forkopimcam Kec. Bontocani dengan Tokoh Masyarakat melaksanakan kegiatan monitoring Sasaran Pasar Kahu Toa Kel. Kahu Kec. Bontocani Kab. Bone. Kamis(14/03/2024)

Kegiatan tersebut dilakukan bertujuan untuk memantau kondisi keamanan dan ketertiban di lingkungan pasar, serta memantau harga sembako dan ketersediaan bahan pokok yang ada di pasar.

Dalam kesempatan tersebut Ws. Danramil Bontocani Peltu Andi Raja Abdillah menjelaskan pemantauan ini dilaksanakan untuk memantau perkembangan dari harga kebutuhan masyarakat, stok ketersediaan bahan baku seperti beras, sayur-mayur cabai, bawang dan lain sebagainya. Selain itu juga kami melakukan pemantauan untuk memastikan agar kondisi di pasar tradisional tetap kondusif.

Lebih lanjut Peltu Andi Raja Abdillah menambahkan bahwa kegiatan pemantauan pasar yang dilakukan oleh anggotanya ini sebagai upaya untuk mengetahui secara langsung ketersediaan bahan pokok dan mengecek harga pasar.

Menurut Danramil, “sembako merupakan komoditi mendasar yang dibutuhkan oleh masyarakat untuk konsumsi dalam kehidupan sehari-hari. Sehingga, jangan sampai stoknya kurang atau tidak ada dan jangan pula harganya naik secara sepihak yang tidak sesuai dengan harga net dari ketentuan Pemerintah,” tambahnya.

Dengan turun langsung ke lapangan ini sebagai upaya antisipasi deteksi dan cegah dini agar masyarakat merasa aman dan nyaman tanpa ada keluh kesah memikirkan harga sembako,” pungkas Peltu Andi Raja

Berita Terkait

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran
Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu
Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 00:00 WIB

Babinsa Koramil 02/Dua Boccoe Kodim Bone Dampingi Baznas Salurkan Bantuan Korban Kebakaran

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:25 WIB

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:09 WIB

Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:05 WIB

Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Berita Terbaru