Babinsa Koramil 140711/Barebbo, Serahkan Langsung Bantuan Beras Kepada Warga Di Wilayah Binaan

Kamis, 7 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONE – Babinsa Koramil 1407-11/Barebbo Serma Maman Suryaman hadiri penyerahan bantuan pangan beras kepada warga masyarakat yang kurang mampu di wilayah Kel. Apala, Kec. Barebbo, Kab. Bone.

Di kesempatan tersebut Babinsa Serma Maman Suryaman menyampaikan, bahwa pembagian tersebut dari Dinas Pangan Nasional melalui pemerintah Kelurahan memberikan bantuan beras kepada warga yang layak mendapatkan bantuan guna meringankan beban masyarakat terutama yang kurang mampu.

“Kegiatan yang dilaksanakan ini sebagai bentuk kepedulian pemerintah kepada masyarakat pra sejahtera serta diharapkan dengan bantuan yang diterima ini dapat membantu kehidupan sehari-hari, “tuturnya.

“Lebih lanjut Serma Maman Suryaman selaku Babinsa setempat hadir langsung untuk menyerahkan bantuan pangan berupa beras mengatakan, bahwa keberadaan kami TNI dan Polri untuk memantau dan mengdampingi pemerintah setempat dalam penyaluran pembagian bantuan pangan berupa beras dari Dinas Pangan Nasional agar lebih tertib dan aman.

“Kehadiran kami disini tidak lepas dari tanggung jawab sebagai Babinsa, Karena salah satu tugasnya adalah menjaga wilayah binaan agar tetap aman dan kondusif,” tutup Babinsa. (Pendim 1407/Bone)

Berita Terkait

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila
Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan
Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu
Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng
Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah
Bentuk Dukungan Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dalam Kemandirian Pangan Di Desa Pationgi
Babinsa Koramil 1407-01/Ajangale Hadiri Kegiatan Musrenbang Di Kelurahan Pompanua
Babinsa Koramil 1407-07/Tanete Riattang Intensifkan Pemeliharaan Lahan Percontohan Di Area Koramil

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:25 WIB

Babinsa Koramil 1407-19/Kahu Dorong Kesadaran Lingkungan Siswa SDN 252 Massila

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:09 WIB

Komsos Babinsa Koramil 08/Lamuru Kodim 1407/Bone Sampaikan Himbauan Kepada Warga Binaan

Minggu, 25 Januari 2026 - 08:05 WIB

Perkuat Sinergitas, Babinsa Koramil 08/Lamuru Rutin Gelar Komsos Di Desa Massenreng Pulu

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Sinergi Babinsa Koramil 1407-04/Tellusiatinge Dan Kader Kesehatan, Kawal Posyandu Sejahtera Di Kelurahan Tokaseng

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:00 WIB

Aksi Kompak Babinsa Koramil 1407-03/Cenrana Dan Siswa SD Inpres Watu : Kerja Bakti Perindah Sekolah

Berita Terbaru